Jumat, 27 April 2012

Tahu mengandung Formalin

    Perilaku Produsen merupakan sekelompok orang yang menghasilkan barang atau jasa. dan bertujuan menghasilkan keuntungan yang besar dan biasanya seorang produsen memilih suatu bisnis dengan menindak lanjuti hal-hal yang dibutuhkan oleh masyarakat.

Contoh Kasus :
    Produsen tahu saat ini banyak yang menggunakan Formalin atau Boraks yang tidak baik untuk dikonsumsi bagi tubuh manusia dan yang dapat menyebabkan kanker. biasanya produsen tahu menggunakan bahan yang tidak layak ini untuk membuat produk tahunya terlihat lebih kenyal dan tidak mudah hancur.
    Biasanya produsen tahu licik tidak jera apa bila bisnis ny itu menguntungkan baginya, dan akan diteruskan. ada beberapa masukan agar memilih tahu yang tidak mengandung formalin yaitu, tahu mudah di hancurkan, tahu tidak padat atau keras, bau nya tidak menyengat.
     

Tidak ada komentar:

Posting Komentar